Polsek Sukabumi Laksanakan Giat Patroli Dialogis

    Polsek Sukabumi Laksanakan Giat Patroli Dialogis

    Sukabumi - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Bhabinkamtibmas Desa Warnasari Polsek Sukabumi Polres Sukabumi Melaksanakan Kegiatan Dialogis dan Sambang dengan Perangkat Desa Warnasari kecamatan sukabumi, Selasa (26/03/2024) Pagi.

    Pada kegiatan Dialogis tersebut Bhabinkamtibmas Desa Warnasari Sinergitas Dengan Bhabinsa Koramil Sukabumi menyampaikan apabila ada gangguan atau potensi yang mengganggu kenyamanan dan keamanan di wilayah kita agar segera untuk melaporkan ke polsek sukabumi.

    Kegiatan yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sukabumi merupakan bentuk silaturahmi dengan masyarakat yang ada di desa dan menjaga kamtibmas di lingkungan masyarakat.

    Kapolsek Sukabumi, AKP Ujang Taan, S.H. Menyampaikan "Kegiatan yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sukabumi sebagai silaturahmi dan bentuk upaya menciptakan keamanan kamtibmas di wilayah polsek sukabumi"

    polres sukabumi kota kota sukabumi indonesia akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Bulan Ramadhan, Polsek Sukalarang Gencarkan...

    Artikel Berikutnya

    Sinergritas Polri Sambangi Warga Sekitar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kahubdam Jaya Bacakan Amanat Presiden pada peringatan Hari Bela Negara ke-76
    Rangkaian HUT ke-19, Bakamla RI Zona Tengah Gelar Donor Darah di Manado

    Ikuti Kami